Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2021
Gambar
Menulis Ketika Sibuk Prof. Much. Khoiri memberikan pendapatnya dalam sebuah pelatihan belajar menulis PGRI gelombang 19 pertemuan ke. Kesibukan selalu menjadi alasan untuk tidak menulis. Setiap profesi mempunyai kesibukan masing-masing, namun dibalik kesibukan akan ada peluang dan kesempatan, sebagaimana kesulitan akan ada kemudahan. Penting untuk kita renungkan kalimat bijak Pramoedya Ananta “orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang dalam masyarakat dan dari sejarah. Menulis adalah bekerja untuk keabadaian.” Nama kita akan dikenang sepanjang masa dalam tulisan-tulisan atau buku-buku kita. Seperti peribahasa arti peribahasa "Gajah mati meninggalkan gading, harimau mati meninggalkan belang"? Artinya adalah orang yang selalu berbuat baik, jika meninggal dunia kebaikannya akan selalu dikenang, maka peribahasa itu berkembang menjadi “manusia mati meninggalkan nama.” Sesibuk apapun pasti ada waktu luang untuk menulis, maka mari kita
Gambar
MENULIS SEMUDAH CEPLOK TELOR PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI Pertemuan ke-30, gelombang 19 Jum’at, 17 September 2021 MENULIS SEMUDAH CEPLOK TELOR   Alhamdulillah, wa syukurillah, laa hawla wa laa quwwata illa billah. Segala puji hanya untuk Allah dan semua rasa syukur hanya untuk Allah SWT. Tiada daya dan upaya kecuali dengan kekuatan Allah yang maha tinggi lagi maha agung.   Kita patut bersyukur atas banyaknya nikmat yang sudah, sedang dan yang akan kita terima. Utamanya malam ini, ternyata pelatihan Belajar menulis PGRI Bersama Om Jay sapaan popular Bapak Wijaya Kusuma sudah berada di pertemuan ke-30. Artinya pelatihan gelombang ke-19 ini sudah berada pada pertemuan terakhir. Semua itu adalah kehendak dan campur tangan Allah SWT., Pada pertemuan ke-30 malam ini, materi kuliahnya berjudul Menulis Semudah Ceplok Telor dengan narasumber  Dra. Lilis Ika Herpianti Sutikno, S H. Beliau adalah Guru di SMP N 2 Nekamase dan juga seorang penulis yang bertempat tinggal di Kupang. Berprofe
Gambar
  BLOG SEBAGAI SARANA PEMBELAJARAN PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI Pertemuan ke-29, gelombang 19 Rabu, 15 September 2021 BLOG SEBAGAI SARANA PEMBELAJARAN Mayor Nani Kusmiyati, S.Pd. M.M., CTMP. malam ini memberikan materi kuliah dengan tema  blog sebagai sarana pembelajaran. Nani Kusmiyati, S.Pd., M.M., CTMP. Lahir di Kediri, 12 September 1966. Lulusan S1 Bahasa Inggris di UIA (Universitas Islam Assyafiiyyah) Pondok Gede dan S2 MSDM di UPN Veteran Jakarta. Berpangkat Mayor TNI AL. Dinas pertama di Disminpersal (Dinas Personel TNI AL) selama 5 tahun, kemudian di Pusdiklat Bahasa selama 8 tahun, selanjutnya berdinas di Dinas Pendidikan TNI AL selama 20 tahun. Saat ini berdinas di Lemhannas, Jabatan Kasubbag Kerma Multilater Luar Negeri. Sebagai pramugari haji pada tahun 1997 dengan Garuda Indonesia,  home   base  di Makasar, dan Penugasan di Lebanon sebagai Pasukan Perdamaian PBB selama satu tahun dengan jabatan MILSTAF SO1-JLOC. Beliau sudah menulis 32 antologi dan 2 buku solo. Menulis
Gambar
  INTERAKSI ANTARNEGARA ASIA DAN NEGARA LAINNYAHINDARI KERUMUNAN  MATERI IPS KELAS IX SMP BELAJAR DARI RUMAH   Tetap Pakai Masker, Sering Mencuci Tangan, Jaga Jarak,  Hindari Kerumunan Dan Kurangi Mobilitas Yang Tidak Penting. Assalamu’alaikum warrohmatullahiwabarokatuh. Semoga kita semua selalu sehat, dan terhindar dari segala penyakit. Kita masih membahas tentang Interaksi Antarnegara Asia dan negara lainnya pada Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) hari ini.   Silahkan Amati Peta lalu jawab pertanyaan berikut! 1.     Tuliskan dalam kolom Komentar, 1)    Negara mana sajakah pada huruf yang dilingkari. 2)    Berikan Contoh bentuk interaksi yang terjadi antara Indonesia terhadap negara-negara yang dilingkari. 3)    Apa dampak positif dan negatifnya bagi Indonesia 2.     Komentar paling lambat disampaikan pukul 14. 00 3.   Dengan berkomentar di blog ini, berarti anak-anak sudah mengkomunikasikan hasil pengamatan terhadap gambar yang ibu sajikan. 4.     Selamat men
Gambar
  PENGALAMAN MENANG PENGHARGAAN BUKU DARI PERPUSNAS   PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI Pertemuan ke-28, gelombang 19 Senin, 13 September 2021   Mudafiatun Isriyah pengajar di Universitas PGRI Argopuro Jember dengan tugas tambahan sebagai studi S3 Bimbingan Konseling di Universitas Malang. Menulis buku yang akhirnya Menang Penghargaan Buku Dari Perpusnas, dimulai dengan mengikuti satu persatu semua materi yang ada digroup yang dimulai dengan narasumber Om Jay. Adanya tantangan menulis seminggu dari Prof. Richardus Eko Indrajid memotivasi narasumber untuk memulai tantangan tersebut  . Menghasilkan karya tulisan yang bermutu tentu malalui beberapa Langkah. Bagaimana agar tulisan kita bermutu kita tetap menggunakan 5W 1H buku ini menjadi bermutu Kalau kontennya bagus. Saya mengkaitkan pembelajaran jarak jauh itu dengan sebuah teori dasar. Bagaimana agar belajar jarak jauh tidak merasa sulit sehingga di situ mengambil sebuah isi konten yang jelas, Untuk menghasilkan karya tulisan a
Gambar
MENULIS AUTOBIOGRAFI PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI Pertemuan ke-27, gelombang 19 Jum’at, 10 September 2021 Apa bedanya memoar, biografi dan autobiografi? Memoar (juga biasa ditulis memoir) adalah kenang-kenangan yang menyerupai autobiografi dengan menekankan pendapat, kesan dan tanggapan pencerita atas peristiwa-peristiwa yang dialami serta tokoh-tokoh yang berhubungan dengannya. Biografi  adalah riwayat  hidup  yang ditulis  orang lain,  misalnya  Biografi  Pak Dirman,  ditulis orang lain. Autobiografi  adalah  buku  riwayat hidup  yang  ditulis  oleh dirinya  sendiri Kalau kita bukan orang  terkenal  tidak ada yang mau menulisnya,  oleh  karena  itu  tulislah  sendiri  sebagai jejak literasi bahwa  kita pernah  hidup di bumi. Adalah Suparno, S.Pd., M. Pd, seorang Kepala Sekolah di SMPN  2 Karangrejo Magetan menjelaskan kenapa kita harus menulis Autobiografi.  Seorang Kepala sekolah yang juga penggemar membaca,  penulis dan motivator literasi. Kegemaran akan menulis dan membac