PENGALAMAN MENANG PENGHARGAAN BUKU DARI PERPUSNAS

 

PELATIHAN BELAJAR MENULIS PGRI
Pertemuan ke-28, gelombang 19
Senin, 13 September 2021

 

Mudafiatun Isriyah pengajar di Universitas PGRI Argopuro Jember dengan tugas tambahan sebagai studi S3 Bimbingan Konseling di Universitas Malang.

Menulis buku yang akhirnya Menang Penghargaan Buku Dari Perpusnas, dimulai dengan mengikuti satu persatu semua materi yang ada digroup yang dimulai dengan narasumber Om Jay. Adanya tantangan menulis seminggu dari Prof. Richardus Eko Indrajid memotivasi narasumber untuk memulai tantangan tersebut .

Menghasilkan karya tulisan yang bermutu tentu malalui beberapa Langkah. Bagaimana agar tulisan kita bermutu kita tetap menggunakan 5W 1H buku ini menjadi bermutu Kalau kontennya bagus. Saya mengkaitkan pembelajaran jarak jauh itu dengan sebuah teori dasar. Bagaimana agar belajar jarak jauh tidak merasa sulit sehingga di situ mengambil sebuah isi konten yang jelas,

Untuk menghasilkan karya tulisan atau buku yang bermutu, maka bahasa harus menarik. Mengolah kata atau kalimat agar buku menjadi menarik dibutuhkan skill yang tinggi. agar memiliki skill tinggi, maka harus diimbangi dengan banyak membaca, membaca buku karya orang lain, sehingga tulisan kita menjadi lebih menarik. 

Wrapping up intinya dalam menulis sebuah buku adalah "Fokus pada tujuan, bulatkan tekad, dan hilangkan kata dan fikiran negatif. Semua kesibukan adalah tantangan"


PENGALAMAN MENANG PENGHARGAAN BUKU DARI PERPUSNAS

Nara Sumber           : Mudafiatun Isriyah, S. Pd., M. Pd
Moderator               : Ms. Phia
Resume Oleh           : Rr. Rahayu Sri Haryanti, M. Pd

 




Surel: yantisoeratin@gmail.com
WA   : 085766069036

 

Komentar

  1. Balasan
    1. Terima kasih Bu Is Ingin rasanya mengikuti jejak langkah kesuksesan Ibu Iis

      Hapus
  2. Semoga tetap semangat mengerjakan tugas menulis resume sampai akhir.

    BalasHapus
  3. Semangat terus, kerja keras kerja cerdas, dan kerja tuntas akan memberikan hasil yang optimal

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini